PENGGUNAAN JAMUR TRICHODERMA UNTUK PENGENDALIAAN JAMUR GANODERMA PADA TANAMAN KELAPA SAWIT

Oleh :

Intan Kurnianingrum, S.P., M.T.P

(Widyaiswara Ahli Pertama)

Tanaman perkebunan yang umum dibudidayakan di Indonesia salah satunyan adalah tanaman kelapa sawit. Tanaman kelapa sawit menurut Jacquin berasal dari Kawasan Afrika, tepatnya d Pantai Guinea, Afrika Barat. Dalam perekonomian Indonesia, tanaman kelapa sawit termasuk dalam tanaman penting. Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) pada tahun 2021 mencatat sebanyak Rp. 77,45 triliyun pendapatan dari kelapa sawit, yang Sebagian berasal dari hasil ekspor kelapa sawit ke luar negeri.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

id_IDIndonesian
Scroll to Top